Cara mudah Menggunakan QRIS Untuk Pembayaran

Halo sobat bisnison di artikel kali ini kita akan membahas tentang Cara Menggunakan QRIS untuk Pembayaran, terutama pembayaran deposit saldo bisnison.

Di bisnison terdapat berbagai metode pembayaran salah satunya yang akan kita bahas yaitu QRIS, untuk metode pembayaran QRIS di bisnison bisa di lakukan dengan metode upload gambar QRIS.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS

Login ke web app.bisnison.com atau login ke apk bisnison langsung, jika belum instal apk bisnison silahkan dowload apk nya disini , kemudian klik saldo biscoin kamu seperti gambar di bawah ini

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode menggunakan QRIS

Kemudian Klik icon + Topup

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode menggunakan QRIS

Setelah masuk ke halaman form topup request seperti gambar dibawah ini, silahkan 1. Pilih target saldo > Biscoin, 2. Payment Method > [Instant] QRIS (BCA, BRI, Mandiri, DANA, OVO, GOPAY, Shopeepay), 3. Destination Account > QRIS, 4. Isi nominal topup yang di inginkan (minimal 10000), jika sudah klik submit.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode menggunakan QRIS

Ketika muncul QRCODE seperti gambar dibawah ini, screenshoot qrcode QRIS.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode menggunakan QRIS

Buka aplikasi perbankan mobile atau E-wallet yang ingin kamu gunakan untuk scan QRIS yang sudah di screenshoot tadi, disini mimin contohkan menggunakan aplikasi BCA Mobile, buka aplikasi BCA Mobile kamu setelah berhasil masuk seperti gambar dibawah kemudian klik Tombol QRIS yang ada dibawah tengah seperti di gambar.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode menggunakan QRIS

Kemudian setelah masuk ke kamera scan barcode seperti ini kita bisa upload gambar screenshoot QRCODE QRIS yang sudah di screenshoot tadi, klik icon gambar di pojok kanan bawah seperti di gambar.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode QRIS

Lalu upload gambar screenshoot QRCODE QRIS yang sudah disimpan tadi, pembayaran selesai.

Cara Bayar Deposit Saldo Bisnison Dengan Metode menggunakan QRIS
template bisnison – Metode QRIS

Selain BCA Mobile Pembayaran menggunakan metode QRIS bisa juga menggunakan aplikasi mbanking yang menyediakan fitur scan QRIS lainnya seperti BRImo Mandiri Livin, BNI Mobile Banking, BJB Digi dan lainya, atau bisa juga menggunakan aplikasi E-wallet seperti Dana, Link Aja, OVO, Gojek, Shopeepay, dll.

Nah, itulah Cara Menggunakan QRIS untuk Pembayaran di Bisnison yaa sobat. Jadi gimana? lebih mudah bukan? Yuk langsung aja cobain untuk Topup saldo menggunakan metode pembayaran yang baru saja mimin share tadi yaa. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

BACA JUGA : Tingkatkan Engagement dan Impression Media Sosial dengan Buytuber

Tinggalkan komentar